Media

Webinar PPMB: Komunikasi Pemasaran Usaha Menuju Era Adaptasi Kebiasaan Baru

Pandemi Covid-19 berdampak pada UMKM. Diperlukan inovasi usaha yang sesuai dengan kondisi terkini untuk dapat bertahan dari pukulan telak Covid-19. . . PUSAT STUDI PENELITIAN PENGEMBANGAN MANAJEMEN DAN BISNIS FEB UMS menyelenggarakan webinar dengan tema: KOMUNIKASI PEMASARAN USAHA MENUJU ERA ADAPTASI KEBIASAAN BARU . . ?? Speaker 1: Sholahuddin, S.Sos., M.M. (Manajer Solopos Institute) . […]

Webinar PPMB: Komunikasi Pemasaran Usaha Menuju Era Adaptasi Kebiasaan Baru Read More »

Seleksi Penerimaan Calon Pegawai BI Melalui PCPM Angkatan 35 Tahun 2020

Bank Indonesia akan kembali melakukan Seleksi Penerimaan Calon Pegawai melalui PCPM Angkatan 35 Tahun 2020 untuk pemenuhan kebutuhan SDM pangkat Asisten Manajer. Penerimaan aplikasi lamaran hanya dilakukan secara online meIalui website https://pcpm35rekrutmenbi.id mulai tanggal 5 September 2020 pukul 00.00 WIB s.d. 10 September 2020 pukul 23.59 WIB. BI bekerja sama dengan recruitment specialis PT. Telekomunikasi

Seleksi Penerimaan Calon Pegawai BI Melalui PCPM Angkatan 35 Tahun 2020 Read More »

UMS Gelar Pengukuhan Guru Besar Prof. Dr. Anton Agus Setyawan Secara Online, yang Pertama Untuk Perguruan Tinggi Swasta

Penyebaran virus corona yang masih berlangsung di tanah air membuat semua pihak harus melakukan pembatasan dalam berbagai kegiatan guna memutus mata rantai penularan covid-19. Tak terkecuali kegiatan di perguruan tinggi, meski tidak boleh melupakan inovasi dan kreatifitas. Seperti yang dilakukan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Meski di tengah pandemi Covid-19, tidak menghambat kreatifitas dan inovasi.

UMS Gelar Pengukuhan Guru Besar Prof. Dr. Anton Agus Setyawan Secara Online, yang Pertama Untuk Perguruan Tinggi Swasta Read More »

Scroll to Top